Lowongan Kerja PT.PN (Persero)

Kami mengundang tenaga-tenaga potensial yang gigih, ulet, mau bekerja keras, berani menghadapi tantangan, memiliki motivasi tinggi, dan punya integritas, untuk bergabung dengan PTP Nusantara XII (Persero), yang memiliki wilayah kerja daerah Jawa Timur.

1. S1 Pertanian jurusan Agronomi, Ilmu Tanah, Hama dan Penyakit Tanaman (Kode: TAN)
2. S1 Teknologi Hasil Pertanian (Kode: TEP)
3. S1 Ekonomi Akuntansi (Kode: AKT)
4. S1 Ekonomi Manajemen (Kode: MNJ)
5. S1 Hukum jurusan Hukum Perdata menguasai masalah pertanahan dan SDM (HKM)
6. S1 Psikologi & S1 Psikologi yang sudah menempuh pendidikan Profesi Psikolog/Magister Profesi Psikologi (Kode: PSI) 7. S1 Komunikasi (Kode: KOM)
8. S1 Teknik Informatika (Kode: INF)
9. S1 Teknik Mesin (Kode: TEK)
10. S1 Kehutanan jurusan Budidaya Hutan dan Teknologi Hasil Hutan (kode: HUT)
11. S1 Teknik Industri (Kode: IND)
12. S1 Teknik Sipil (Kode: SIP)
13. S1 Teknik Arsitektur (Kode: ARS)

Persyaratan :
- Warga Negara Indonesia, usia maksimal 30 tahun pada tanggal 1 Januari 2009.
- IPK Minimal 2,75 (PTN) dan 3,00 (PTS).
- Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja perusahaan.
- Diutamakan memiliki pengalaman kerja yang relevan dengan bidang yang dilamar.
- Karena sifat pekerjaan yang dilakukan, dibutuhkan laki-laki untuk kode TAN, TEP, TEK, HUT, & IND.
- Tidak pernah dihukum karena melakukan tindak kejahatan (ditunjukkan dg Surat Keterangan dari Kepolisian).
- Tidak pernah diberhentikan dengan tidak hormat dari Instansi atau Badan Hukum Pemerintah maupun Swasta.

Kirimkan aplikasi disertai fotokopi ijazah S1 dan transkrip nilai (dilegalisir), pas foto 4x6 terbaru 3 lembar (tulis nama di belakang masing-masing foto), Curriculum Vitae dilengkapi no. telp./ponsel yang bisa dihubungi, fotokopi KTP yang masih berlaku, Surat Keterangan Catatan Kepolisian, Surat Keterangan Sehat & Surat Keterangan Tidak Buta Warna dari Dokter,

PANITIA SELEKSI 12 R 2
LEMBAGA PENDIDIKAN PERKEBUNAN ASSESSMENT CENTRE
Jl. Jend. Urip Sumoharjo No. 100, Yogyakarta — 55222 Telp. (0274) 586201

Sebutkan kode jurusan di surat lamaran dan di sebelah kiri atas amplop lamaran. Lamaran diterima Panitia paling lambat tanggal 21 Januari 2009. Tidak menerima berkas lamaran melalui faksimil atau email. Hanya pelamar yang memenuhi syarat yang akan dipangil

Lowongan Kerja PT. Jatim Autocomp Indonesia

PT. Jatim Autocomp Indonesia, sebuah perusahaan PMA Jepang yang bergerak di bidang Industri Komponen Otomotif di Gempol Pasuruan Membutuhkan tenaga :

IT support :
- Pria maksimal usia 25 thn,
- Belum menikah,
- Pendidikan D3 Teknik Informatika, Teknik Komputer atau Teknik Elektronika
- Fresh graduate
- Jujur, teliti dan menyukai dunia IT
- Mengerti dan menguasai troubleshooting hardware Personal Computer
- Menguasai operating sistem Microsoft Windows dan software penunjang lainnya
- Mengerti LAN serta pengembangannya
- Menguasai konsep dasar aplikasi client-server

Kirimkan :
- Surat Lamaran lengkap
- 2 lembar pas foto terbaru ukuran 4 x 6
- Daftar Riwayat Hidup
- Foto Copy Ijazah & Daftar Nilai/ Surat Keterangan Lulus
- Foto Copy KTP

Ke :
Human Resources
PT. JATIM AUTOCOMP INDONESIA
Jl. Raya Wonoayu 26 belakang,
Ds. Gempol Pasuruan 67155
Selambat - lambatnya tgl : 16 Januari 2009

Note : Cantumkan kode posisi, alamat surat yang jelas,
dan nomor telepon yang bisa dihubungi di sudut kiri atas amplop dan di dalam surat lamaran anda .

Lowongan Kerja PT. Bintang Timur Pasifik

LOWONGAN PEKERJAAN

Kami perusahaan yang bergerak dalam bidang pertanian membuka kesempatan bagi anda yang tertarik dengan tantangan dan motivasi yang tinggiuntuk menempati posisi sebagai berikut:

STAFF ACCOUNTING
Kualifikasi :
1. Pendidikan D3/S1 Akuntansi dengan IPK min 2.75
2. Pria, Usia Max. 30 th.
3. Pengalaman Min 1 th.
4. Mampu Bekerja dalam tim.
5. Belum menikah
6. Bersedia ditempatkan di Balongbendo, Sidoarjo.

segera kirimkan lamaran lengkap ke
PT. BINTANG TIMUR PASIFIK
Klampis Megah A36, Jl. Klampis Jaya Surabaya
telp. (031)5925246
dan email ke btp_indo@yahoo.co.id
paling lambat tanggal 20 Januari 2009
Tuliskan "Staff Accounting" pada pojok kanan atas lamaran anda.

Lowongan PT. Langgeng Makmur Industri. Tbk

Kami perusahaan manufaktur membutuhkan SDM untuk bagian 
1) Web Programmer 
- Minimal D3 Manajemen Informatika / Teknik Informatika 
- Menguasai PHP, Javascript, MySQL 
- Berpengalaman membuat aplikasi berbasis web based 
- Bisa mengoperasikan aplikasi Photoshop, Macromedia

2) IT Administrator 
- Minimal S1 Komputer / Teknik Informatika 
- Menguasai Linux Server (RedHat,CentOS) 
- Berpengalaman dalam LTSP Server 
- Berpengalaman dalam setting Squid,DHCP,Apache,MySQL,Postfix 
- Menguasai Networking

Kirimkan aplikasi beserta dokumen pendukung ke 
HRD PT Langgeng Makmur Industri Tbk Unit 2 
Jl Raya Surabaya - Mojokerto Km 19 
ato via email : jobs@langgeng.com

Lowongan Kerja PT. Binar Group

1. WEB DESIGN


- Pria berusia di bawah 28 tahun 
- Pengalaman minimal 1 tahun 
- Mahir Adobe Photoshop, Flash, Dreamweaver, 
- Flex (Diutamakan), XHTML, HTML, CSS


2. WEB PROGRAMMER

- Pria berusia di bawah 28 tahun 
- Pengalaman minimal 1 tahun 
- Menguasai : PHP, Ajax, CSS, MySQL, JOOMLA 
- Framework PHP(Cake, CI).

3. STAFF :

- Pria/wanita berusia di bawah 25 tahun 
- Energik, Kreatif dan banyak ide 
- mau bekerja lembur dan tugas ke luar kota. 
- diutamakan bisa design grafis dan mengerti sound audio


Kirim CV dan Lamaran lengkap Anda paling lambat 15 januari 2009 melalui:

Email: 
handa_lili@yahoo.co.id 
atau langsung melalui surat ke: 
HRD Manager 
PT BINAR GROUP 
Jl. Ngagel Madya 17-21 
Surabaya